Bupati Sintang yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Sintang Dra.Yosepha Hasnah, M. Si mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT. Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat Tahun 2021 di Function Hall Kapuas Palace Hotel Pontianak pada Kamis, 11 November 2021.
Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat dipimpin langsung oleh Gubernur Kalimantan Barat H. Sutarmidji, SH. M. Hum. Hadir dalam RUPS LB tersebut Bupati dan Walikota Se Kalimantan Barat selaku pemegang saham dan jajaran direksi PT. Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Barat.
Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa
11 November 2021 | Informasi PublikBerita Terkini
-
Terima Kasih dan Selamat Bertugas Bapak Drs. Paulinus, M.Si
-
Bupati Sintang Lantik Pejabat Struktural Di Penghujung Tahun 2025
-
Selamat dan Sukses Bapak Drs. IGOR NUGROHO, M.Si
-
Selamat Hari Raya Natal dan Selamat Tahun Baru 2026
-
Sidak Satgas Pangan Temukan Penyalahgunaan Gas Subsidi
-
Selamat Memperingati Hari Ibu Nasional Tahun 2025