+62852 4575 9066
ppid@sintang.go.id
Awesome Image

inspeksi mendadak di sejumlah pasar tradisional

Dalam rangka menyambut Hari Besar Keagamaan Nasional Idul Fitri 1445 Hijriah, Bupati Sintang, dr. H. Jarot Winarno, M.Med., PH, melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pasar tradisional, pasar modern, dan agen-agen di Kabupaten Sintang pada Kamis pagi, 28 Maret 2024.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Pemerintah Kabupaten Sintang untuk memastikan ketersediaan, keamanan, kelancaran distribusi, serta stabilitas harga bahan pangan pokok dan strategis menjelang perayaan Idul Fitri.

Langkah proaktif ini bertujuan untuk memantau secara langsung kondisi di lapangan, mencegah kegiatan spekulatif yang berpotensi mengganggu stabilitas harga, dan memastikan kesejahteraan masyarakat Sintang dalam menyambut hari raya.

Hasil dari pemantauan ini akan segera dibahas dalam rapat koordinasi dan evaluasi oleh Tim Satuan Tugas Ketahanan Pangan Kabupaten Sintang yang mana dari pembahasan tersebut, akan diambil langkah-langkah lanjutan yang diperlukan untuk menjamin bahwa masyarakat Kabupaten Sintang dapat merayakan Idul Fitri dengan tenang dan nyaman tanpa kekhawatiran tentang ketersediaan dan harga bahan pangan.

#terbukaituhebat
#keterbukaaninformasi

APLIKASI SISTEM BERBASIS JARI (SIBEJI SINTANG)

  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1
  • 1

Wisata dan Budaya

Kabupaten Sintang memiliki potensi pariwisata alam, wisata budaya dan wisata buatan.

Read More

Gallery

Dokumentasi kegiatan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Sintang dalam format foto.

Read More

Video

Dokumentasi kegiatan Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Sintang dalam format video.

Read More

Jika Anda Memiliki Pertanyaan, Silahkan Hubungi Kami

Silahkan mengisi data diri pada form yang ada disebelah kanan. Gunakankan data yang valid agar kami dapat memberikan jawaban atas pertanyaan Anda.

Call Us: +62852 4575 9066

Web Link

Contact Us

Jln. Dr. Wahidin Sudirohusodo, Sintang

ppid@sintang.go.id

+6285245759066/ +6285246256498

Popular Links

© PPID Sintang. All Rights Reserved. Designed by Gat